Review Seminar : Pengolahan Limbah Galvanis (Zinc Ash) Menjadi Seng Oksida (ZnO) Menggunakan Senyawa Organik

Narasumber : Iftitah, S.T 

Graduated from Metalurgical Engineering Sumbawa University of Technology

In this section, i want to review seminar of "Pengolahan Limbah Galvanis (Zinc Ash) Menjadi Seng Oksida (ZnO) Menggunakan Senyawa Organik " from Mrs. Iftitah


Galvanization (atau galvanisasi) adalah proses penerapan protective zinc coating pada baja atau besi, untuk mencegah terjadinya karat. Meskipun galvanisasi dapat dilakukan dengan elektrokimia, metode yang paling umum digunakan saat ini adalah hot-dip galvanisasi, bahan baja di rendam didalam bak zinc cair (molten zinc).Secara kasat mata apa beda antara galvanis dapat dikenali dengan warnanya yang silver atau bronze namun tidak mengkilat atau doff. Warna ini disebut juga dull silver. Sedang proses galvanis ada dua macam,yaitu:


1.    Pertama adalah electro-plating atau UCP Galvanis. Proses ini dengan cara memberi aliran listrik dalam kolam galvanis. Sehingga partikel galvanis menempel pada besi sampai ketebalan yang diinginkan.


2.    Kedua adalah hot-dip galvanis (hot dipped galvanized), yaitu dengan mencelupkan besi ke dalam kolam galvanis panas. Semakin sering dicelup semakin tebal lapisan galvanisnya. Selain pelapisan logam, untuk proses antikarat dikenal juga pengecatan dengan cat zinc chromate. Cat zincromat dipakai pada industri kapal dan konstruksi yang bersentuhan dengan air. Ketahanan zincromat dengan 2 kali aplikasi bisa sampai 2 tahun
Limbah Galvanis   
      Limbah galvanis terdiri atas :

  1.  Zinc Dross95-98(wt.%)     
  2. Zinc Ash60-85(wt.%)
Seng Oksida (ZnO)

1.      ZnO merupakan Logam Seng dalam bentuk Oksida.
2.      Telah banyak dilakukan penelitian mengenai pengolahan dan sintesis ZnO
3.     Metode yang paling umum digunakan adalah presipitasi dengan menggunakan senyawa kimia untuk leaching seperti HCl, H2SO4, CH3COOH, dll. Dan menggunakan senyawa hidroksida, oksalat, dan beberpa senyawa lain untuk proses pengendapan. 
4.   Pada penelitian ini, merupakan penelitian pertama yang melakukan pengolahan limbah galvanis menggunakan gliserol (tanpa menggunakan asam), sehingga metode baru yang ditemukan ini merupakan


Aplikasi ZnO
Seng oksida adalah suatu senyawa anorganik dengan rumus kimia ZnO. ZnO merupakan bubuk putih yang tidak larut dalam air, dan senyawa ini banyak digunakan sebagai aditif dalam berbagai material dan produk termasuk   solar cell ,pigment, rubber, obat-obatan, fotokatalis, thin film, kosmetik, baterai dan packaging.



ALUR PENELITIAN



Praktikum variasi suhu kalsinasi

1. Gliserol 50%, suhu kalsinasi 500 oC, 2 jam
      Sampel awal = 5,26 gr
      Cawan kosong = 32,97 gr
      Sebelum kalsinasi = 42, 81 gr
      Setelah kalsinasi = 37,41
      Berat hilang = 5,4 gr
      Berat sampel akhir = 4,44 gr
      Yield = (4,44 /5,26) x 100% = 84,41%

2. Gliserol 50%, suhu kalsinasi 400 oC, 2 jam
      Sampel awal = 5,10 gr
      Cawan kosong = 32,94 gr
      Sebelum kalsinasi = 42, 72 gr
      Setelah kalsinasi = 37,35
      Berat hilang = 5,37 gr
      Berat sampel akhir = 4,41 gr
      Yield = (4,41/5,10) x 100% = 86,,47%

3. Gliserol 50%, suhu kalsinasi 300 oC, 2 jam
      Sampel awal = 5,09 gr
      Cawan kosong = 32,95 gr
      Sebelum kalsinasi = 42, 52 gr
      Setelah kalsinasi = 37,70
      Berat hilang = 4,82 gr
      Berat sampel akhir = 4,75 gr
      Yield = (4,75 /5,09) x 100% = 93,32%

4. Gliserol 50%, suhu kalsinasi 200 oC, 2 jam
      Sampel awal = 5,06 gr
      Cawan kosong = 31,43 gr
      Sebelum kalsinasi = 40, 65 gr
      Setelah kalsinasi = 36,34 gr
      Berat hilang = 3,51 gr
      Berat sampel akhir = 4,41 gr
      Yield = (4,91/5,06) x 100% = 97,,03%

 

 HASIL PENELITIAN
Perbandingan hasil variasi suhu kalsinasi

Pada suhu 200oC dan 300oC masih terlihat abu-abu seperti sampel awal namun pada suhu 400oC dan 500oC telah terjadi perubahan warna menjadi putih.Terlihat bahwa terjadi perubahan warna secara signifikan antar suhu 300 dan suhu 400. 
  


Suhu kalsinasi berturut-turut 500oC, 400oC, 300oC, 200oC



1. Morfologi Limbah galvanis

Hasil Pada perbesaran 10000 kali terlihat perbedaan pada bentuk 
    
(a) SE                                                                          (b) BSE 


2. Morfologi Sampel G2

Hasil Pada perbesaran 10.000 kali
(a) SE                                                                     (b) BSE 


3. Perbandingan Morfologi
Pada perbesaran 5.000 kali

a) Limbah galvanis                                                    b)G3    
                                                         
                                                       c)ZnO Komersil


 KESIMPULAN

  1. Telah berhasil diolah limbah galvanis (berwarna abu-abu) menjadi ZnO (berwarna putih) menggunakan gliserol.
  2. Fasa yang terbentuk pada variasi suhu kalsinasi 200OC, 300OC, 400OC, dan 500OC terbentuk fasa ZnO
  3. Pada suhu antara 300OC dan 400OC terjadi perubahan signifikan warna sampel dari abu-abu menjadi putih.
  4. Terjadi perubahan morfologi sebelum dan setelah treatment menunjukkan bahwa setelah treatment  terbentuk morfologi yang hampir menyerupai morfologi ZnO komersil dengan purity mencapai 99%
  5. Terjadi perumbahan ukuran partikel yang semakin kecil akibat perlakuan suhu

Komentar

  1. Apabila Anda mempunyai kesulitan dalam pemakaian / penggunaan chemical , atau yang berhubungan dengan chemical, jangan sungkan untuk menghubungi, kami akan memberikan konsultasi kepada Anda mengenai masalah yang berhubungan dengan chemical.

    Salam,

    (Tommy.k)

    WA:081310849918
    Email: Tommy.transcal@gmail.com

    Management

    OUR SERVICE
    Boiler Chemical Cleaning
    Cooling tower Chemical Cleaning
    Chiller Chemical Cleaning
    AHU, Condensor Chemical Cleaning
    Chemical Maintenance
    Waste Water Treatment Plant Industrial & Domestic (WTP/WWTP/STP)
    Degreaser & Floor Cleaner Plant
    Oli industri
    Rust remover
    Anti karat

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengenal Mineral Mangan (Mn) Sumbawa: Potensi dan Manfaatnya Dalam Aplikasi Dibidang Industri

Review Seminar : SINTESIS DAN KARAKTERISASI SILIKA NANOPARTIKEL DENGAN METODE SOL-GEL DARI PASIR KUARSA BELITUNG oleh Insan Akbar Alamsyah, S.T